Kretifitas Warna

Warna menyediakan dinamisme dari sebuah desain, yang mengangkat unsur-unsur tertentu dan menarik perhatian dengan sehingga  yang melihat  memberikan tanggapan dengan apa yang dilihatnya.Maka inilah yang menjadi kegunaan kreatifitas warna yaitu gabungan komposisi warna yang kreatif, menjadikan warna-warna tersebut terlihat menarik.

Lapisan Warna
Lapisan dapat digunakan untuk melapisi panel warna pada gambar dasar, kemudian dicampur dengan cara yang berbeda untuk mengubah warna dari gambar asli, walaupun tanpa kontras dan detail utuh.

Efek pada gambar
Gambar dengan efek negatif memiliki panel dengan warna kuning pekat yang diterapkan untuk menunjukkan bagaimana penampilan sebuah gambar dapat diubah melalui pencampuran.Walaupun hanya panel kuning yang digunakan di sini, terdapat jutaan warna yang bisa diterapkan,seperti variasi tingkat kegelapannya, sehingga memberikan berbagai macam kemungkinan kombinasi yang tajam.Contohnya seperti gambar di bawah ini :


Berikut ini contoh-contoh lain pemberian efek pada gambar : 




Multiple Images
    Berbagai mode campuran juga dapat digunakan untuk menggabungkan gambar yang terpisah di Photoshop.Pada dasarnya,menggabungkan gambar dilakukan dengan menggabungkan warna-warna piksel yang terdiri dari masing-masing gambar,menggunakan berbagai chanel warna yang terdapat pada form.
        Pada contoh di bawah ini,terdapat dua gambar wajah.Gambar pertama berfungsi sebagai gambar dasar dimana yang lainnya akan menjadi lapisan penutupnya.Pada prosesnya mensimulasikan praktek fotografi tradisional seperti paparan ganda atau proyeksi beberapa gambar pada dinding.Keuntungannya adalah tingkat kontrol pengguna lebih dari mampu mengubah aspek yang berbeda dari satu gambar,seperti kontras akan tetapi gambar lainnya tidak terpengaruh.


Grayscale dan Ketajaman Gambar
Pendesain juga dapat membuat intervensi grafis pada gambar untuk membuatnya tampak memiliki warna abu-abu atau lebih tajam.Contohnya :