Tentang Web 1.0



Pengenalan Tentang Web 1.0

              Web 1.0 secara umum dikembangkan untuk pengaksesan informasi dan memiliki sifat yang sedikit interaktif. Web 1.0 memiliki sifat adalah read. Juga memiliki ciri-ciri umum yang mencolok yaitu consult, surf dan search. Jadi web 1.0 kita kebanyakan hanya sekedar mencari atau browsing untuk mendapatkan informasi tertentu. Web 1,0 adalah retronym yang merujuk pada World Wide Web, dan setiap web gaya digunakan sebelum kedatangan Web 2,0. Ini adalah istilah umum yang telah dibuat untuk menjelaskan Web sebelum ‘ledakan dari dot-com gelembung’ pada tahun 2001, yang dianggap oleh banyak sebagai pasak untuk internet. Web 1,0 termasuk tren khawatir atas keprihatinan privasi resuting dalam satu arah aliran informasi, melalui website yang berisi ‘hanya-baca’ bahan. Sehingga mengakibatkan luas komputer lambat buta huruf dan koneksi internet untuk ditambahkan batasan dari internet. Keterbatasan pada Web 1.0 yang mengharuskan pengguna internet untuk datang ke dalam website tersebut dan melihat satu persatu konten di dalamnya.
              Untuk mengambil contoh dari atas, Personal halaman web yang umum di Web 1.0, dan ini terutama terdiri dari halaman statis yang di-host di layanan hosting gratis seperti GeoCities. Saat ini, dihasilkan secara dinamis blog dan profil jaringan sosial, seperti Myspace dan Facebook, yang lebih populer, memberikan peluang bagi pembaca untuk berkomentar mengenai posting dengan cara yang tidak tersedia selama Web 1.0.

Bagan Web 1.0
                                                    
Beberapa ciri khas dari situs Web 1,0 termasuk:
1. Halaman statis, bukan dinamis pengguna-konten yang dihasilkan.
2. Penggunaan framesets.
3. Milik HTML ekstensi seperti dan tag diperkenalkan pada awal perang browser.
4. Online guestbook.
5. GIF tombol, biasanya 88×31 piksel dalam ukuran web browser dan mempromosikan produk lain.
6. Pengguna akan mengisi formulir, dan setelah mereka mengklik mengirimkan email klien akan mencoba untuk mengirim email yang berisi formulir rincian.


Contoh web menggunakan web 1.0
1. cnn.com

2.Situs belanja “Bhinneka.com”

Mengenal Web Science

         
Web Science sendiri menurut saya merupakan pendalaman sains dari Web yang lahir dari sistem Informasi atau dengan kata lain adalah ilmu yang mempelajari tentang web, perkembangan web dan lain-lain. Pada Web Science membutuhkan pemahaman akan Web dan juga pada pengembangan terhadap kebutuhan komunikasi dan representasi.


Dari gambar di atas jelas bahwa semua bidang ilmu pengetahuan memiliki keterhubungan satu sama lain.
Berbeda dengan Web biasa, Web science pastinya menyajikan hal-hal yang bersifat edukatif.
Intinya semua hal yang ada disiplin ilmu yang ada di gambar inilah yang sampai saat ini merupakan dasar dari pengembangan web science (web science dibangun berdasarkan basis dari beberapa disiplin ilmu yang tercantum.

beberapa generasi yang terdapat pada web science, yaitu :

- Generasi pertama yaitu Web 1.0. Web1.0 di sini masih bersifat read-only saja.

- Generasi kedua yaitu Web 2.0 ditandai dengan dimulainya kegiatan sosial, diikuti semakin popularnya berbagai fasilitas seperti wikipedia, blog, facebook dan sebagainya. Pada generasi ini terdapat kekurangannya yaitu pada penanganan untuk pertukaran data atau interoperabilitas masih sulit.

- Generasi ketiga yaitu Web 3.0 mencoba menyempurnakan dengan memberikan penekanan penelitian pada Semantic Web, Ontology, Web Service, Social Software, Folksonomies dan Peer-to-Peer. Penelitian ini sangat memperhatikan ‘budaya’ sebuah komunitas terhadap kebutuhan akan sebuah data atau informasi.

Secara luar biasa telah terjadi pergeseran Web 1.0 ke Web 3.0 yaitu:

  • Web 1.0 yang sejak tahun 1992 mulai memperkenalkan beragam web browser, serta mendorong pertumbuhan pemanfaatan Web sebagai penyedia informasi. Pada tingkat ini web masih bersifat read only
  • Web 2.0 mulai menjadi trend pada tahun 1997, ini memperkaya sifat yang read only menjadi read write. Aplikasi berbasis Web semakin banyak diterapkan. Web dan sosial dimulai dengan lahirnya berbagai sarana seperti wikipedia, blog, friendster.
  • Web 3.0 merupakan rancangan untuk memperkaya Web 2.0, dimana pada Web 2.0 baru memperhatikan pertukaran data antara manusia, pada Web 3.0 pertukaran data antar manusia-mesin, mesin-mesin dan manusia-manusia disempurnakan.
      web juga di rasakan sangat bermanfaat untuk mengetahui dunia hanya di ujung jari. mengunakan web sangat mudah dan informasi yang di tawarkan pun dalam jumlah yang besar pula. dunia WWW atau world wide web mempunyai tujuan mengelola internet, berdasarkan protokol bersama dan standar. ini berarti bahwa semua jenis dapat disimpan dan di akses dari semua jenis komputer.

     aplikasi web science.

       pada awalnya web  terdiri atas beberapa dokumen yang saling terhubung hyperlink dan terkoneksi mengunakan arsitektur klien server antara klien web broser dan klien web server mengunakan HTTP sebagai protokol. era tersebut dikenal dengan istilah syntatic web dan pada saat itu web hanya bisa di pahami oleh manusia karena tidak ada semantic di dalam halaman web tersebut.
dari sudut pandangnya pemakai kita mendefinisikan aplikasi web berdasarkan fungsionalnya sebagai contoh suatu grupware adalah software berkolaborasi berbasis web yang menolong orang orang yang terlibat dalam tugas bersama untuk mencapai tujuan tujuan tugas berikut. pembagian fungsional ini menghasilkan aplikasi web misalnya cms (content manajemen sistem). recommender system knowledge manajement system forum dan lainlain.

    menurut murugesan menyatakan bahwa aplikasi dan sistem web dapat di katagorikan menjadi shallow web(static web) , deep web (dinamic web), wisdom web (web 2.0, mobile web dan semantic web
        
        shallow web merupakan  kumpulan dari halaman halaman static HTML deep web merujuk pada web dimnamis yang mampu menghasilkan halaman web secara on the fig serta berbagai instruktur web lainnya  tersembunyi dan kemungkinan memiliki sumber daya alam. shallow web dan dan deep web pada umumnya saat ini di kenal dalam istilah web 1.0.
   
     wisdom web mempunyai antarmuka yang cerdas serta berbagai fasilitas built in bagi pemakai untuk menghasilkan dan mengedit isi yang di persentasikan web sedemikian serta memperkaya isi dari web. 

       mobile web merujuk pada pengunaan piranti mobile pada pengunaan web. semantic web merujuk pada web yang mempunyai infastruktur semantik formal yang memungkinkan mesin untuk mengerti isi.